Profil Gabriel Prince: Ayah, Ibu, Konflik Keluarga, Pacar Sekarang

02:09
Profil, biodata, dan agama Gabriel Prince Soerijo kupas tuntas identitas ayah Gabriel Prince, ibu, kasus perceraian orangtua hingga pacarnya sekarang.
agama Gabriel Prince
Gabriel Prince

Nama lain ayah Gabriel Prince yang dikenal publik adalah Goh Lie Ming atau Suryo Gondo Setiawan, seorang pengusaha yang bergerak di bidang properti. Lie Ming merupakan keturunan Tionghoa dan Medan.

Sebelum menikahi Natalie Margareth di tahun 2002, Soerijo Gondo Setiawan pernah menikah dan dikaruniakan tiga orang anak bernama Angeline Soerijo, Olivia Dewi Soerijo (meninggal), Tamara Dewi Gondo Soerijo.

Olivia Dewi juga terjun ke dunia entertain sebagai seorang model. Dia meninggal di umur 17 tahun karena kecelakaan mobil. Kala itu pada dini hari 10 Maret 2012, mobil Nissan Juke yang dikendarai Olivia Dewi menabrak tiang dan menyebabkan percikan api. Olivia Dewi meninggal dalam kondisi terbakar di dalam mobil.

Kematian finalis GADIS Sampul tahun 2010 ini menyebabkan sang sahabat, Mikha Tambayong sangat terpukul.

Kasus Perceraian Orangtua Gabriel Prince dan Royce

Gabriel Prince keluarga
Gabriel Prince bersama kakak tiri dan adiknya, Royce

Orangtua Gabriel Prince bercerai di tahun 2013 setelah 11 tahun menikah. Kala itu, kasus perceraian Natalie Margareth dan Soerijo Gondo Setiawan menjadi pemberitaan. Keduanya saling tuding di hadapan awak media.

Di tengah gugatan perceraian yang dilayangkan satu sama lain, Soerijo Gondo Setiawan menuding Natalie selingkuh dengan mantan suami Yenny Rachman, Robert Nitiyudo Wacho.

Sementara Natalie Margareth menuding suaminya melakukan kekerasan selama berumah tangga hingga selingkuh dengan wanita lain. Dalam pengakuannya dilansir dari tayangan Net, Natalie yang beragama Katolik sempat mencoba bertahan karena dalam agama tidak diperbolehkan bercerai.

Namun pada akhirnya, Natalie Margareth dan Soerijo Gondo Setiawan yang menikah di pulau dewata, Bali tersebut resmi bercerai di penghujung tahun 2013. Hak asuh Gabriel Prince dan Royce Soerijo diserahkan kepada Natalie setelah sempat meminta bantuan Kak Seto.

Pacar Gabriel Prince Sekarang

pacar Gabriel Prince sekarang
Siapa pacar Gabriel Prince sekarang | Sumber foto: IG @Jasminmeijers

Laman: 1 2 3

Tags :

magnifiercross